Semen Tonasa, mengalami kesulitan keuangan setelah masuk holding SI. Betulkah? Hal tersebut diungkapkan oleh Andi Unggul Attas, mantan Dirut Semen Tonasa, tahun 2012.
Setelah A. Unggul pensiun digantikan oleh Subhan tahun 2017 yang saat ini menjadi salah satu Direksi Semen Indonesia. A. Unggul, mengungkapkan kepada wartawan media ini tanggal 22 Nopember 2024, menambahkan, bahwa Semen Tonasa, sekarang sudah berbeda jauh kondisinya saat ini dengan yang dulu sebelum masuk holding.
" Semen Tonasa tidak bisa bebas mengatur keuangannya sendiri, utamanya anggaran operasionalnya. Anggaran Semen Tonasa sangat terbatas saat ini yang digelontorkan SI.
Jadi jangan heran kalau ST, sangat menderita, " ungkap A.Unggul prihatin yang secara kebetulan bertemu wartawan disebuah warkop diutara Kota Makassar tanggal 22 Nopember 2024.
Hal tersebut juga diakui oleh beberapa karyawan Semen Tonasa, hal yamg diungkapkan mantan Dirut ST A. Unggul. Hanya saja karyawan tersebut mereka takut bersuara. (R ).
Posting Komentar untuk "Mantan Dirut ST. A. Unggul Attas. Semen Tonasa Dalam kesulitan Betulkah ?"