Soppeng Media Duta Online,- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan, Pimpinan Tinggi Pratama, Administrator dan Pengawas Lingkup Pemerintah Kabupaten Soppeng Di Villa Ratu Yuliana pada Hari Senin (Malam) 5 Juni 2023.
Pelantikan dan peangambilan sumpah jabatan yang di lakukan oleh bupati Soppeng HA Kaswadi Razak, SE,. sebanyak 130 Pejabat Struktural Eselon 2,3 dan 4.
Menurutnya , Malam ini Hal yang biasa di pemerintahan di setiap daerah, lelang jabatan yang kita laksanakan kemarin sudah lantik, sebab harus menunggu persetujuan dari keputusan dalam negeri.
Yang dilantik malam ini bukan berarti tugas selesai namun banyak pekerjaan dan tanggung jawab menanti anda, anda telah mendapatkan kepercayaan untuk mengemban amanah agar roda pemerintahan berjalan dengan baik, apabila pekerjaan tidak baik makan kita akan evaluasi.
Kelemahan-kelemahan pasti ada, oleh karena itu saya minta untuk menutupi kelemahan itu dengan bekerja keras, dan itu tidak mudah bagi kita semua.Saya harap yang baru dilantik, ataupun yang sedang bergulir, mari kita sama-sama introspeksi diri, mencoba meminimalisir kelemahan-kelemahan kita. Karena kemampuan setiap orang itu pasti sudah terakar.
Jangan selalu menjalankan perintah, jangan selalu membebani pimpinan, karena saya yakin anda lebih hebat dari pada saya, hanya saja saya lebih beruntung dari pada anda, Katanya di hadapan para pejabat yang baru di lantik.
Bupati Soppeng HAKaswadi Razak,SE,Mengatakan Saya bersama Pak Wakil Bupati mengharapkan dukungan dan kerjasama sama kita. Mari jadi tim yang solid tidak saling membutuhkan, sehinga tidak menghambat pembangunan daerah yang kita cintai ini.
Melalui kesempatan ini, saya juga sampaikan kepada kita semua, mari pergunakan media sosial sesuai dengan kebutuhan kita, dan saya minta semua kepada OPD untuk mengontrol terutama game yang judi-judi itu, itu bisa menenangkan semangat tim.
Selain itu, diharapkan bijak dalam memberikan Informasi-informasi yang kita buat di media sosial jangan sampai kita saling menjatuhkan, jangan sering curhat ke media sosial. Dan saya tegaskan sudah ada OPD yang saya ingatkan untuk menghentikan hal-hal seperti itu.
Bermedia sosial tidak sesuai dengan kebutuhan pekerjaan yang sangat mengganggu, hal seperti tidak pantas bagi kita karena di agama saja tidak diajarkan seperti itu. Sebab ada oknum yang memanfaatkan apa yang kita share itu tanpa kita sadari.
Jangan dulu berpuas diri dengan apa yang dilakukan malam ini, Anda harus puas setelah menerima pengakuan dari masyarakat dan harus tau permasalahan yang ada di tengah-tengah masyarakat. (zul)
PELANTIKAN 5 JUNI 2023
NAMA Dan Jabatan
1. ANDI FAIZAL, S.Sos
Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Soppeng, Eselon II.b
2. TAUFIK RAMLI, S.STP, MM
Kepala Dinas Sosial Kabupaten Soppeng, Eselon II.b
3. A.ZULKIFLI NURDIN, SH
Sekretaris DPRD Kabupaten Soppeng, Eselon II.b
4. A NDI AGUSALIM, S.STP, M.Si
Kepala Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Soppeng, Eselon II.b
5. ARIYADIN ARIF, STP, M.Si
Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Soppeng, Eselon II.b
6. KURSI ABDUL, AP
Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Soppeng, Eselon II.b
7. ABDULLAH, SE, MM
Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Soppeng, Eselon II.b
8. Drs. KANARUDDIN, M.Si
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Soppeng, Eselon II. b
9.ANDI MUHSIN RAHMAT, S.Pt
Camat Liliriaja Kabupaten Soppeng, Eselon III.a
10. MUSTAFAH, SH. MM
Camat Citta Kabupaten Soppeng, Eselon III.a
11. MUHAMMAD LUTFI, SE, MM
Camat Ganra Kabupaten Soppeng, Eselon III.a
12. ANDI AMRI NONGKI, SE,Ak, M.Si
Kabag Perencanaan dan Keuangan pada Sekretariat Daerah Kabupaten
Soppeng
Eselon III.a
13. MAKMUR HERYAL, S.Hut, MP
Kabag Pemerintahan pada Sekretariat Daerah Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
14. ANDI MUHAMMAD HASRIADI, S.Sos, M.Si
Kabag Administrasi Pembangunan pada Sekretariat Daerah Kabupaten
Soppeng
Eselon III.a
15. AHMAD IRDAM, SH
Sekretaris Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
16. Dr.NUR ALIM, M.Pd
Sekretaris Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
17.ANDI SUMANGE, SE
Sekretaris Dinas Perhubungan Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
18. MUHAMMAD IDRUS, S.Sos
Sekretaris Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu,
Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
19.ANDI ARIANTO NONGKI, ST
Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten
Soppeng
Eselon III.a
20. MUHAMMAD NUR, S.Sos, M.Si
Sekretaris Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi, Usaha Kecil dan
Tengah Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
21. A MAGFIRAH, SP
Sekretaris Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, Perkebunan Dan
Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
22. A AKMAL HASNAN RAMLI, S.STP
Sekretaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
23. Drs. A. ZULKARNAIN
Sekretaris Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak,
Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
24. MUCHRIS ZULKAHFI, S.IP, M.Si
Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
25. Hj. NURHAYATI, S.IP
Sekretaris Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
26.ANDI MA`SUM, S.STP
Sekretaris Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran
Kabupaten Soppeng
Eselon III.a
27. ANDI AHMAD MASYKUR, S.IP, M.Si
Sekretaris Camat Lilirilau Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
28. ANDI LUKMAN SARANSI, S.Sos
Sekretaris Camat Liliriaja Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
29. LATEMMANENGGA, ST
Sekretaris Camat Ganra Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
30. Hj. SAMSURIANI, S.IP
Sekretaris Camat Donri-Donri Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
31. SYAHARUDDIN, S.IP
Sekretaris Camat Marioriawa Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
32. ANDI AHMAD REMIL, S.Sos, MM
Kabid Ideologi, Wawasan Kebangsaan dan Karakter Bangsa pada Badan
Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
33. SAENAB, S.IP, M.Si
Kabid Ketahanan Ekonomi, Sosial, Budaya, Agama, dan Organisasi
Kemasyarakatan pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten
Soppeng
Eselon III.b
34. TRUSMINARDI, S.Pd
Kabid Pembinaan Pendidikan Dasar pada Dinas Pendidikan Dan
Kebudayaan Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
35. ANDI PAHRIANA, S.Sos, M.Si
Kabid Destinasi dan Promosi Pariwisata pada Dinas Pariwisata,
Kepemudaan, dan Olahraga Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
36. HERYANTO, SE., MM
Kabid Keolahragaan pada Dinas Pariwisata, Kepemudaan, dan Olahraga
Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
37.ERNAWATI, SKM.,MM
Kabid Kesehatan Masyarakat pada Dinas Kesehatan Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
38. ANDI FACHRIYANA, SE, M.Kes
Kabid Bina Pencegahan dan Pengendalian Penyakit pada Dinas Kesehatan
Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
39. FITRI JAYA, S.Sos, M.Si
Kabid Sumber Daya Kesehatan pada Dinas Kesehatan Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
40. MUHAMMAD NURRAHMAN, S.Sos
Kabid Perlindungan Dan Jaminan Sosial pada Dinas Sosial Kabupaten
Soppeng
Eselon III.b
41. HASIM, S.Ag
Kabid Pemberdayaan Sosial Dan Penanganan Fakir Miskin pada Dinas
Sosial Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
42.AKBAR, S.Sos
Kabid Teknis Sarana dan Prasarana pada Dinas Perhubungan Kabupaten
Soppeng
Eselon III.b
43.YUZHAR AMBO ENRE, SE
Kabid Aplikasi Dan Informatika pada Dinas Komunikasi dan Informatika
Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
44.IRFAN SANJAYA, S.STP. M. Si
Kabid Statistik dan Persandian pada Dinas Komunikasi dan Informatika
Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
45.JUNI ARLING MAS`ALIE, S.Sos., M.M
Kabid Penanaman Modal pada Dinas Penanaman Modal, Pelayanan
Terpadu Satu Pintu, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
46.HASRIADY FAMSA, SE
Kabid Ketenagakerjaan pada Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu
Satu Pintu, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
47.Hj. ROSMAWATI, S.Hut, M.Si
Kabid Transmigrasi, Energi dan Sumber Daya Mineral pada Dinas
Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu, Tenaga Kerja dan
Transmigrasi Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
48.ALIMUDDIN ALWI, ST, M.Si
Kabid Bina Marga pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
49.NURWAN, ST, M.Si
Kabid Cipta Karya pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
50.GUSMAWAN MASYHURI, ST
Kabid Teknik dan Jasa Konstruksi pada Dinas Pekerjaan Umum dan
Penataan Ruang Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
51.ANDI MAKBUL, SE, M.Si
Kabid Perumahan dan PSU pada Dinas Perumahan dan Kawasan
Permukiman Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
52.ANDI RESI WALMIKI, S.Sos
Kabid Kawasan Permukiman dan Pertanahan pada Dinas Perumahan dan
Kawasan Permukiman Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
53.AHMAD SAN, S.Pt
Kabid Perdagangan pada Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi,
Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
54.MUHAMMAD KHALIK, S.Pd, M.Si
Kabid Kemetrologian pada Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi,
Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
55.ANI PRIYANTI, SE
Kabid Perindustrian pada Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi,
Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
56.ALIA WARJUNI, S.TP, M.Si
Kabid Tanaman Pangan pada Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura,
Perkebunan Dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
57.SUHARDIMAN, SP, MMA
Kabid Ketahanan Pangan pada Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura,
Perkebunan Dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
58.Dra. Hj. ANDI RIOWATI, M.Si
Kabid Kualitas Hidup Perempuan pada Dinas Pemberdayaan Perempuan,
Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana
Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
59.drg. Hj. NIRWANA AS, SKG, M.M
Kabid Pengendalian Penduduk, Penyuluhan dan Pergerakan pada Dinas
Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk
Dan Keluarga Berencana Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
60.MARSUKI, SE, M.Si
Kabid Keluarga Berencana, Ketahanan dan Kesejahteraan Keluarga pada
Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian
Penduduk Dan Keluarga Berencana Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
61.A MASSALANGKA RAYA, S.Si
Kabid Tata Lingkungan pada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
62.ANDI SYARINAWATI, ST
Kabid Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup pada
Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
63.Drs. ANDI SAHARUDDIN, M.Si
Kabid Kebakaran pada Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam
Kebakaran Kabupaten Soppeng
Eselon III.b
64.SOFYAN, SE
Lurah Lemba Kecamatan Lalabata Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
65.CHAIRUDDIN, S.Sos
Lurah Cabenge Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
66.ANDI ISKANDAR AMRI, S.Sos
Lurah Pajalesang Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
67.HASRUDDIN JAMARDIN, S.Sos
Lurah Ujung Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
68.HASNAWATI, S.Sos, M.Si
Lurah Galung Kecamatan Liliriaja Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
69.NETTY ANDI PIAWA, SE
Sekretaris Camat Citta Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
70.ANDI MUHAMMAD ARFIN, S.Kom, MM
Kasubag Pengelolaan Pengadaan Barang/ Jasa pada Sekretariat Daerah
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
71.IRMAWATI, S.IP
Kasubag Umum dan Kepegawaian pada Badan Kepegawaian dan
Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
72.SURIANI HANDAYANI, SE
Kasubag Perencanaan, Pelaporan dan Keuangan pada Badan
Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten
Soppeng
Eselon IV.a
73.JEMMA, SE
Kasubid Pengelolaan KAS pada Badan Pengelolaan Keuangan dan
Pendapatan Daerah Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
74.FAISAL H. CEWA, S.Kom. MM
Kasubid Pendaftaran, Pendataan dan Penilaian Pajak, Retribusi Daerah
dan Lain-Lain PAD yang Sah pada Badan Pengelolaan Keuangan dan
Pendapatan Daerah Kabupaten Soppeng
75.IRFAN, S.Sos
Kasubag Program dan Anggaran pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
76.FAHARUDDIN HAJI BUHARI, SE
Kasubag Keuangan pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten
Soppeng
Eselon IV.a
77.ANDI HERVINA, SE, MM
Kasubag Umum Dan Kepegawaian pada Badan Kesatuan Bangsa dan
Politik Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
78.NURSIDAH, S. Sos, M.Si
Kasubag Keuangan pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten
Soppeng
Eselon IV.a
79.Dra. HASNAH, MM
Kasi Kelembagaan Dan Sarana Prasarana PAUD dan Pendidikan
Nonformal pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
80.MUHAJIRIN, S.Pd
Kasi Peserta Didik Dan Pembangunan Karakter Pendidikan Dasar pada
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
81.JAYADI, S.Sos, M.Si
Kasi Kelembagaan Dan Sarana Prasarana Pendidikan Dasar pada Dinas
Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
82.SRIFAHMIATI JAFAR, A.Md.Pi
Kasubag Perencanaan dan Pelaporan pada Dinas Pariwisata,
Kepemudaan, dan Olahraga Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
83.Hj. NUR SUTANTI, S.Kep, Ns
Kepala UPTD Pusat Pelayanan Keselamatan Terpadu 119 (PSC) pada
Dinas Kesehatan Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
84.MUHAMMAD JAYADI, SE
Kasubag Perencanaan, Pelaporan dan Keuangan pada Dinas Sosial
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
85.MUH YUSUF, SE. MM
Kepala UPTD Pengujian Kendaraan Bermotor pada Dinas Perhubungan
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
86.NURLINDA, S.Sos
Kasubag Perencanaan dan Pelaporanan pada Dinas Pemberdayaan
Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk Dan Keluarga
Berencana Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
87.HARIADI, S.IP,M.Tr.A.P
Kasubag Perencanaan, Pelaporan dan Keuangan pada Dinas Komunikasi
dan Informatika Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
88.NURHAYATI, SE, M.Si
Kasubag Perencanaan Dan Pelaporan pada Dinas Penanaman Modal,
Pelayanan Terpadu Satu Pintu, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten
Soppeng
Eselon IV.a
89.SUDIRMAN GENDA, SS
Kasubag Umum dan Kepegawaian pada Dinas Pekerjaan Umum dan
Penataan Ruang Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
90.ASMANIAR YULINALMI, SE, MM
Kasubag Keuangan pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
91.ANWAR SINCE, S Sos,MM
Kasubag Umum Dan Kepegawaian pada Dinas Perdagangan,
Perindustrian, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
92.SAHRUNI, S.TP
Kasubag Perencanaan Dan Pelaporan pada Dinas Tanaman Pangan,
Hortikultura, Perkebunan Dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
93.ANY HAMRIANY, S.Sos
Kasubag Perencanaan, Pelaporan dan Keuangan pada Dinas
Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Soppeng
94.HALFIAH, SE, MM
Kasubag Keuangan pada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
95.ANNIKA FEBRISAL, SE, M.Si
Kasubag Umum Dan Kepegawaian pada Dinas Perpustakaan dan
Kearsipan Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
96.MUHAMMAD ZULFIKAR, ST
Kasubag Perencanaan dan Pelaporan pada Satuan Polisi Pamong Praja
dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
97.FIRMAN AKIB, S.IP
Kasubag Keuangan pada Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam
Kebakaran Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
98.HASANUDDIN, S.Sos., M.Si
Kasi Pembinaan, Pengawasan dan Penyuluhan pada Satuan Polisi Pamong
Praja dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
99.SUPARDI, S.Sos
Kasi Bina Potensi Masyarakat pada Satuan Polisi Pamong Praja dan
Pemadam Kebakaran Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
100.JUFRI, S.IP
Kasi Sarana dan Prasarana pada Satuan Polisi Pamong Praja dan
Pemadam Kebakaran Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
101.SULAIMAN, S.Sos
Kasi Pemberdayaan Masyarakat Pencegahan Kebakaran pada Satuan
Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
102.Dra. HASRAWATI
Kasi Pemerintahan pada Kecamatan Lalabata Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
103.ROSMIATY, SE, MM
Kasi Pemberdayaan Masyarakat Desa / Kelurahan pada Kecamatan
Lalabata Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
104.LANRUKKENG, S.Sos
Kasi Ketentraman dan Ketertiban Umum pada Kecamatan Lilirilau
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
105.ERNA GETTENG, SE, M.Si
Kasi Pemberdayaan Masyarakat Desa / Kelurahan pada Kecamatan Lilirilau
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
106.HATAM MASRI, S.Sos
Kasi Ketentraman dan Ketertiban Umum pada Kecamatan Liliriaja
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
107.RUDIANTO, SE
Kasi Kesejahteraan Rakyat pada Kecamatan Marioriwawo Kabupaten
Soppeng
Eselon IV.a
108.HAMRIADI, SE
Kasi Ketentraman dan Ketertiban Umum pada Kecamatan Marioriawa
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.a
109.ISPA NURILA SARI, S.Sos, MM
Kepala UPT Perlindungan Perempuan dan Anak pada Dinas
Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk
Dan Keluarga Berencana Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
110.BASRI, S.Sos
Sekretaris Lurah Botto Kecamatan Lalabata Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
111.MUSDALIFAH, S.Sos
Sekretaris Lurah Lalabata Rilau Kecamatan Lalabata Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
112.ANDI SITTI NASRA MUTIARANTI, SE
Sekretaris Lurah Lapajung Kecamatan Lalabata Kabupaten Soppeng
113.BAYANUDDIN, S.IP
Sekretaris Lurah Ujung Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
114.Hj. SITTI FATIMAH, S.Sos, M.Si
Sekretaris Lurah Attang Salo Kecamatan Marioriawa Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
115.RUSMIN, SE
Sekretaris Lurah Batu-Batu Kecamatan Marioriawa Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
116.RAHMAWATI, SE
Kasubag Umum dan Kepegawaian pada Kecamatan Marioriawa Kabupaten
Soppeng
Eselon IV.b
117.ROSLYDIAWATY, S.Sos
Kasubag Perencanaan, Pelaporan dan Keuangan pada Kecamatan DonriDonri Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
118.ANDI SURIANI, S.Sos. MM
Kasi Ketentraman dan Ketertiban Umum pada Kelurahan Botto Kecamatan
Lalabata Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
119.SUDARMAN, S.IP
Kasi Ekonomi, Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat pada Kelurahan
Bila Kecamatan Lalabata Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
120.SUHARMAN, S. Sos
Kasi Ketentraman dan Ketertiban Umum pada Kelurahan Lapajung
Kecamatan Lalabata Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
121.MUH. IRWAN, SE
Kasi Pemerintahan pada Kelurahan Cabbenge Kecamatan Lilirilau
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
122.ANDI ASHAM MAHI, S.IP
Kasi Ketentraman dan Ketertiban Umum pada Kelurahan Pajalesang
Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
123.FAIZAL, S.IP
Kasi Ekonomi, Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat pada Kelurahan
Ujung Kecamatan Lilirilau Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
124.ROSDIANA . G, S.Sos
Kasi Ekonomi, Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat di Kelurahan
Galung Kecamatan Liliriaja Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
125.ADILAH , S.Sos
Kasi Ekonomi, Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat di Kelurahan
Tettikenrarae Kecamatan Marioriwawo Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
126. ASMUNI, SIP
Kasi Ekonomi, Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat di Kelurahan
Labessi Kecamatan Marioriwawo Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
127. SRIWATY FAHMY, S.Sos
Kasi Pemerintahan pada Kelurahan Batu-Batu Kecamatan Marioriawa
Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
128. MUSRADI, SP, M.Si
Kasi Ekonomi, Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat di Kelurahan
Limpomajang Kecamatan Marioriawa Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
129. AMIRUDDIN, S.Sos
Kasi Ekonomi, Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat di Kelurahan
Kaca Kecamatan Marioriawa Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
130. SUKARDI, S.Sos
Kasi Ketentraman dan Ketertiban Umum pada Kelurahan Batu-Batu
Kecamatan Marioriawa Kabupaten Soppeng
Eselon IV.b
Posting Komentar untuk " 130 PEJABAT STRUKTURAL KABUPATEN SOPPENG DI LANTIK"